SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI

Description:

SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI Terjadinya Bumi Perkembangan bumi Teori Apungan Teori Gondwana Laurasia Superbenua Pangea dan Laut Tethys (Gondwana selatan dan ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:362
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 23
Provided by: Foc85
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI


1
SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI
2
Terjadinya Bumi
Energi Panas
Massa Gas
Pemisahan material berdasarkan beratnya
Meleleh
Atmosfer
Hujan dan terbentuk samudera
Mendingin
Sapuan angin surya
3
Perkembangan bumi
The Shrinking Earth theory (Teori bumi yang
mengkerut)

Kontraksi ? Descartes

4
Teori Apungan
Alfred Wagener
5
Teori Gondwana Laurasia
  • Superbenua Pangea dan Laut Tethys (Gondwana
    selatan dan Laurasia utara)
  • Pangea Pecah Gondwana ? Afrika, Amerika Selatan,
    India, Antarktika dan Australia. Laurasia ?
    Amerika Utara dan Eurasia

6
(No Transcript)
7
Dan perkiraan susunan benua mendatang .
8
Bagian-bagian Bumi
9
(No Transcript)
10
Bagian-bagian Bumi
  • Inti Bumi / Barysfer / NiFe
  • Selubung / Mantel /Astenosfer
  • Kerak Bumi / Lithosfer
  • gt SiMa (Silisium Magnesium)
  • gt SiAl (Silisium Aluminium)

11
Lempeng Tektonik
  • Lempeng (Plate) ? satuan-satuan retakan kulit
    bumi
  • Berdasar bahannya
  • - lempeng benua (continental plate)
  • - lempeng samudera (oceanic plate)
  • Berdasarkan ukurannya
  • - Lempeng Besar
  • - Lempeng Kecil

12
Lempeng Tektonik
13
(No Transcript)
14
(No Transcript)
15
Arah pergerakan lempeng yang tidak sama
menyebabkan tiga macam batas pertemuan antar
lempeng
  • Dua lempeng saling bertumbukan (Konvergen)
  • Dua lempeng saling menjauh (Divergen)
  • Dua lempeng saling berpapasan (Transform Fault)

16
(No Transcript)
17
Dua lempeng saling bertumbukan
  • Terdapat aktivitas vulkanisme
  • Merupakan daerah hiposentrum gempa
  • Lempeng samudera menunjam ke bawah lempeng benua
  • Terbentuk palung laut di daerah tumbukan
  • Pembengkakan tepi lempeng benua yang merupakan
    daerah pegunungan
  • Penghancuran lempeng akibat pergesekan lempeng
  • Terdapat timbunan sedimen melange (batuan
    bancuh)

18
Subduksi penghunjaman akibat pertumbukan dua
lempeng tektonik
19
(No Transcript)
20
Konvergensi
21
Dua Lempeng saling menjauh (Divergen)
  • Perenggangan lempeng disertai pertumbukan di
    kedua tepi lempeng
  • Pembentukan mid oceanic ridge
  • Aktivitas vulkanisme menghasilkan lava bantal
    hamparan leleran lava encer
  • Ada aktivitas gempa

22
Dua lempeng saling berpapasan (Transform Fault)
  • Aktivitas vulkanisme lemah
  • Gempa tidak kuat
  • Mid oceanic ridge tidak berkesinambungan
    (terputus-putus)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com