Dr. Rose Dinda Martini, SpPD - PowerPoint PPT Presentation

1 / 28
About This Presentation
Title:

Dr. Rose Dinda Martini, SpPD

Description:

Dr. Rose Dinda Martini, SpPD Kesimpulan Proaktif anamnesis keluhan instabilitas jatuh Gangguan keseimbangan, jatuh, fraktur : masalah besar (geriatric giant) usila ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:269
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 29
Provided by: Ilhama
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: Dr. Rose Dinda Martini, SpPD


1
Instabilitas dan Jatuh
  • Dr. Rose Dinda Martini, SpPD

2
Epidemiology
  • 30-40 over the age of 65 years fall each year
  • 50 for those gt 80 years
  • Almost 60 of those with a history of a fall in
    the previous year will have a subsequent fall.
  • 5-10 of falls result in major injuries
  • fracture, head trauma, or major lacerations

Fauci, et al. Harrisons Principles of Internal
Medicine 17th ed 2008
3
The multi-factorial and interacting causes of
falls
  • Intrinsic risk factors
  • Gait and balance impairment
  • Peripheral neuropathy
  • Vestibular dysfunction
  • Muscle weakness
  • Vision impairment
  • Medical illness
  • Advanced age
  • Impaired ADL
  • Orthostatic
  • Dementia
  • drugs
  • Precipitating causes
  • Tips slips
  • Drop attack
  • Syncope
  • Dizziness
  • Acute medical illness

FALL
  • Extrinsic risk factors
  • Environmental hazard
  • Poor footwear
  • Restraints

Rubenstein, LZ, Josephson, KR. Falls and their
prevention in elderly people What does the
evidence show? Med Clin North America 2006
90807.
4
What determines the risk of fracture among those
who fall???
  • A case-control study in 205 patients with hip
    fracture and 207 control subjects showed a strong
    relationship between number of falls, as well as
    falling while turning and hip fracture risk

  • (Cumming et al. JAGS 199442774-8)
  • Another study compared 32 patients who sustained
    a hip fracture after a fall with 100 control
    patients who fell without developing hip
    fracture, found falls to the side, low hip bone
    density, impaired mobility as risk factors of hip
    fracture
  • (Greenspan et
    al. Am J Med 1998 104 539-45)

5
Risk Factors Associated Falls
  • Impaired mobility, disability
  • Impaired gait and balance
  • Neuromuscular or musculoskeletal disorders
  • Age
  • Neurological heart disorders
  • History of falls
  • Medication
  • Cognitive impairment

Pathy. Principle Practice of Geriatric Medicine
20061288
6
PENDAHULUAN
  • Jatuh ? kualitas hidup ?, karena jejas jaringan,
    nyeri, imobilisasi, fraktur
  • Mekanisme jatuh pada usila
  • Terpeleset (slip)
  • Tersandung (trip)
  • Jatuh ketidakmampuan untuk mempertahankan pusat
    gravitasi diantara kedua kaki
  • Control (neurologis), actuating (muskular),
    framework (skeletal)
  • Integritas visual, vestibular, propioseptif,
    tactile, visiospatial, adaptability of muscle
    tone, kekuatan otot, fleksibilitas

7
Strategi Postural A. Strategi pergelangan
kaki B. Strategi panggul C. Strategi
suspensori D. Strategi melangkah/mennggapai
8
  • Faktor risiko intrinsik
  • Faktor risiko ekstrinsik
  • INSTABILITAS ? JATUH

9
JATUH
  • Terpeleset (slip)
  • berhubungan dengan gangguan ketajaman penglihatan
    dan koordinasi
  • biasanya pasien akan terayun ke belakang
  • Tersandung (trip)
  • kelemahan otot pangkal paha
  • berhubungan dgn gangguan proprioseptif dan
    gangguan visuospasial

10
FAKTOR INTRINSIK
  • Vertigo dengan berbagai penyebab
  • Sinkop, sway, drop attacks, dizziness
  • Gangguan penglihatan
  • Gangguan pendengaran
  • Penyakit sistemik, terut. KV dan neurologis
  • Penyakit Parkinson, hidrosefalus tekanan normal,
    tu intrakranial, SDH, gangg serebelum
  • Gangguan muskuloskeletal ? OA genu, plantar
    fasciitis
  • Gangguan proprioseptif

11
  • LAIN-LAIN
  • Dehidrasi
  • TIA, stroke akut
  • Parkinsonism, Penyakit Parkinson, hidrosefalus
    tekanan normal ? gangg gaya berjalan
  • Gangg serebelum, tumor intrakranial, SDH ?
    ketidakstabilan ? cenderung mudah jatuh
  • Deconditioning effect ? keadaan reseptor saraf
    propioseptif yang terkondisi pasien pada keadaan
    berbaring ? saat duduk atau berdiri, sensasi
    perubahan lambat ? pusing, kepala berat, mau jatuh

12
FAKTOR EKSTRINSIK
  • Faktor-faktor yang berada di lingkungan yang
    memudahkan usila mengalami jatuh
  • Sebagian besar jatuh terjadi pada aktifitas
    ringan, dan di dalam rumah
  • Faktor-faktor
  • Lampu kurang terang, lantai licin atau
    bertingkat, tangga, kloset dan bak mandi, karpet,
    kain panjang, tali sepatu, mainan anak-anak
  • Pengaruh obat-obatan (dizziness, vertigo,
    hipotensi, hiponatremia) diuretik,
    antihipertensi sentral, sedatif

13
(No Transcript)
14
(No Transcript)
15
(No Transcript)
16
Jatuh di rumah
  • Slipping di tangga
  • Biasanya pada saat turun tangga keliru mengira
    sudah sampai tingkat terbawa
  • Tinggi pegangan sebaiknya 92 cm (biasanya 82 cm)
  • Pegangan Ø 44 mm (power grip) atau 112- 132 mm

17
PEMERIKSAAN
  • Tidak ada gold standard
  • Brp alat ukur dikembangkan untuk mendeteksi
    adanya instabilitas
  • Uji fungsional
  • The timed up-and-go test (TUG)
  • Uji menggapai fungsional (Fungsional reach test)
  • Uji keseimbangan Berg

18
From CK Cassel et al. Geriatric Medicine An
Evidence-Based Approach, 4th ed. New York,
Springer-Verlag, 2003
19
Komplikasi
  • Akibat/komplikasi terpeleset (slip)
  • Cidera jaringan lunak sekitar bokong dan panggul
  • Colles fracture
  • Fx. corpus vertebra Lumbosakral), fx. pangkal
    femur
  • Cidera belakang kepala ? kontusio, atau laserasi
  • Imobilisasi

20
Komplikasi
  • Akibat tersandung (trip)
  • Cedera bagian frontal kepala
  • Colles fracture
  • Cidera lutut
  • Fraktur pangkal paha
  • Imobilisasi

21
Impact of Hip Fractures
  • 1 of falls result in hip fracture
  • 2 billion in medical costs annually
  • 25 die within 6 months
  • 60 have restricted mobility
  • 25 remain functionally more dependent

22
PENYULIT JATUH
  • Memar/kontusio jaringan lunak, dan perdarahan,
    nyeri, gangguan mobilitas, ketergantungan
  • Colles fracture
  • Ahli bedah ortopedi
  • Gipsum untuk imobilisasi sendi pergelangan tangan
  • Aktivitas dibantu
  • Fraktur vertebrae, femur proksimal
  • Hambatan aktivitas yg hebat, imobilisasi
  • Nyeri hebat saat transfer
  • Menyulitkan proses transfer

23
Algorithm Summarizing the Clinical Approach to
the Prevention of Falls among Elderly Persons
Living the Community
N ENGL J MED 3481,2003
24
Figure Assassment and Management of Falls
25
PENCEGAHAN
  • Pengkajian geriatri paripurna
  • Menemukenali semua faktor resiko
  • Target intervensi faktor resiko (intrinsik dan
    ekstrinsik)
  • Latihan keseimbangan, penguatan otot pangkal
    paha, gaya/ayunan jalan
  • Alat bantu
  • Edukasi

26
Kesimpulan
  • Proaktif anamnesis keluhan instabilitas jatuh
  • Gangguan keseimbangan, jatuh, fraktur masalah
    besar (geriatric giant) usila
  • Jatuh problem instabilitas
  • Identifikasi faktor intrinsik (gt) ekstrinsik
  • Perlu pemeriksaan sensorik, motorik, koordinasi
  • Prevensi terjadi jatuh lebih penting utama
    daripada kurativ

27
Hartford Capital Steps Scare
28
Terima Kasih
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com