Audit%20Operasional - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

Audit%20Operasional

Description:

Audit Operasional Pengertian Audit Operasional Audit Operasional adalah proses yang sistematis untuk mengevaluasi efisiensi danefektivitas kegiatan suatu organisasi ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:796
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 19
Provided by: HP7456
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: Audit%20Operasional


1
Audit Operasional
2
Pengertian Audit Operasional
  • Audit Operasional adalah proses yang sistematis
    untuk mengevaluasi efisiensi danefektivitas
    kegiatan suatu organisasi dalam prosesnya untuk
    mencapai tujuan organisasi tersebut, dan
    keekonomisan operasi organisasi yang berada dalam
    pengendalian manjemen serta melaporkan kepada
    orang-orang yang tepat atas hasil-hasil evaluasi
    tersebut beserta rekomendasi untuk perbaikan.

3
  • Proses yang sistematis dalam audit operasional
    menyangkut serangkaian langkah atau prosedur yang
    logis, terstruktur, dan terorganisasi.
  • Aspek ini meliputiperencanaan yang baik, serta
    perolehan dan evaluasi secara objektif bukti yang
    berkaitan dengan aktivitas yang diaudit.
  • Mengevaluasi operasi organisasi Evaluasi atas
    operasi ini harus didasarkan pada beberapa
    kriteria yang ditetapkan dan disepakati.

4
Konsep Audit Operasional
  • Audit kinerja yang meliputi audit ekonomi,
    efisiensi dan efektifitas pada dasarnya merupakan
    perluasan dari audit konvensional (conventional
    audit) yang biasanya disebut sebagai special
    audit .
  • Audit operasional pada umumnya dipahami sebagai
    penyelesaian atas masalah efisiensi dan
    afektifitas, karena pengujian terhadap
    efektifitas pengendalian intern oleh auditor
    intern merupakan bagian dari audit operasional
    jika tujuannya adalah membantu perusahaan
    menjalankan kegiatan usahanya supaya lebih
    efektif dan efisien.

5
Audit Operasional Vs Financial Audit
  • Tiga perbedaan audit utama antar audit
    operasional dan audit keuangan
  • Tujuan audit,
  • Laporan Audit, dan
  • Dimasukannya bidang non-keuangan kedalam bidang
    audit operasional.
  • Hasil Financial Audit adalah berupa pendapat
    (opini) auditor secara independen dan obyektif
    tentang kewajaran laporan keuangan sesuai dengan
    kriteria standar yang telah ditetapkan, tanpa
    pemberian rekomendasi perbaikan.
  • Sedangkan dalam audit kinerja, tidak hanya
    memberikan kesimpulan mengenai atau berdasarkan
    tahapan audit yang telah dilakukan, akan tetapi
    juga dilengkapi dengan rekomendasi
    untuk perbaikan dimasa mendatang.

6
MATERI LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • LAPORAN AUDIT
  • Merupakan ringkasan hasil pekerjaan audit yang
    menginformasikan kelemahan-kelemahan yang penting
    bagi manajemen dan menunjukkan cara untuk
    memperbaiki kelemahan tersebut.
  • LAPORAN AUDIT
  • Memberikan rekomendasi perubahan prosedur
    standar
  • Menunjukkan bagian-bagian yang berisiko
  • Menyajikan penilaian atas kualitas sistem
    prosedur

7
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • DISRIBUSI LAPORAN AUDIT
  • Manajemen Senior
  • Dewan Direksi
  • Dewan Komisaris
  • Dewan Audit
  • TUJUAN AUDIT DIBEDAKAN DALAM 3 KATEGORI
  • Mentransfer Informasi
  • Memberi Persuasi
  • Mendapatkan Hasil (RESPONSE)

8
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Auditor ingin membangun kesadaran manajemen akan
    adanya masalah/temuan
  • Meyakinkan pembaca terhadap arti penting masalah
    tersebut
  • Laporan Persuasif harus menunjukkan validitas
    signifikasi dari informasi yang disajikan
  • Hasil atau tindakan yang diharapkan dilakukan
    adalah perubahan/tindakan melakukan koreksi,
    mencegah terulang kembalinya suatu kesalahan
    mengurangi risiko

Mentransfer Informasi
Memberi Persuasi
Mendapatkan Hasil (Response)
9
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Standar Kualitas Laporan Audit
  • LANGSUNG
  • a.l
  • Menggunakan kalimat pembuka yang konklusif
  • Menggunakan Heading yang informatif
  • Menempatkan gagasan utama pada awal
    kalimat/paragraf
  • LUGAS ? Laporan harus ringkas
  • Hanya berisi informasi yang relevan
  • Disusun berdasarkan prioritas informasi sesuai
    tingkat signifikasi atau keseriusannya
  • Laporan hanya menyajikan data-data pendukung yg
    telah diikhisarkan dalam saru rekapitulasi yang
    ringkas

10
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Standar Kualitas Laporan Audit
  • SESUAI KONDISI
  • Menggunakan nada gaya yang cocok dengan kondisi
  • Auditor perlu memahami minat pembaca, menggunakan
    penekanan yang tepat
  • Hanya menyajikan informasi yang relevan dan valid
  • Persuasif
  • Laporan harus menunjukkan dukungan atas semua
    data-data kesimpulan yang ada
  • Dapat mengilustrasikan arti penting
    risiko/masalah yang dihadapi pembaca
  • Rekomendasi yang disarankan bermanfaat bagi
    pembaca

11
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Konstruktif
  • Lebih menekannya pada penyebab bukan gejalanya
  • Temuan positif negatif harus seimbang
  • Memberi perspektif yang proposional terhadap
    suatu masalah menghargai tindakan manajemen
  • Orientasi pada hasil
  • Prinsipnya bukan ingin mencari masalah tertapi
    ingin mengetahui solusi
  • Laporan mengandung rekomendasi yang spesifik
    dapat diukur
  • Sebaiknya menjelaskan tindakan yang telah diambil
    oleh manajemen

12
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • MENARIK
  • Membuat ringkasan eksekutif (Executive Summary)
  • Menggunakan format yang profesional
  • Heading yang jelas
  • TEPAT WAKTU
  • BIAYA PEMBUATAN LAPORAN
  • Biaya Analisis
  • Biaya Administrasi
  • Biaya Pembahasan (persetujuan)
  • Laporan seharusnya disusun sebanding dengan biaya
    yang terkait tersebut

13
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Untuk menulis kalimat pembuka yang efektif
    menarik perhatian pembaca, dapat digunakan kiat
  • Ungkapkan kesimpulan secara langsung
  • Tulis secara konkrit deskriptif
  • Gunakan istilah-istilah yang dimengerti pembaca
  • Pilih informasi yang paling menarik perhatian
    pembaca
  • Rancang pembuka yang dapat mengarahkan pembaca

14
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Logika pembaca berbeda dengan logika auditor

AUDITOR PEMBACA
Apa Tujuan Audit Apa Kesimpulannya
Prosedur audit yg dilakukan Apa dukungannya (fakta)
Apa hasilnya (faktanya) Kenapa hal tsb penting
Apa kesimpulannya Apa yg perlu dilakukan
15
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Perbedaan antara penulisan informatif dengan
    persuasif sbb

Volume Informatif Volume Informatif Volume Persuasif Volume Persuasif
Nilai Laporan Nilai Laporan Volume Volume Pemborosan yg dicegah
Jumlah Temuan Jumlah Temuan Peningkatan efisiensi
Rekomendasi
Kesadaran Control Kesadaran Control Manajemen Manajemen Diyakini oleh Auditor
Sukses Sukses Jumlah Laporan Jumlah Laporan Hasil Respon
Strategi Strategi Menjanjikan Menjanjikan Menjual Rekomendasi
Arti penting secara bisnis
Keberatan manajemen Keberatan manajemen Dibiarkan Dibiarkan Dimengerti
16
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • BEBERAPA TEHNIK UNTUK MEMBUAT PENJELASAN YANG
    PERSUASIF
  • Kesimpulan Langsung Konkrit
  • Bukti Faktual
  • Hindari over/under statement
  • Jelaskan Penyebab, bukan Gejala
  • Jelaskan Besarnya Masalah

17
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Struktur Laporan Audit akan bermanfaat bagi
    Auditor Pembacanya jika digunakan Tehnik
  • Masukkan bagian bagian yang tepat mencakup
  • Tujuan Audit
  • Ruang Lingkup Audit
  • Latar Belakang
  • Kesimpulan
  • Ringkasan
  • Hasil Audit
  • Lampiran

18
LAPORAN AUDIT MANAJEMEN
  • Tuliskan Ringkasan Hasil Audit
  • Rancangan sistimatika Laporan untuk jenis
    tingkatan pembaca
  • Format Laporan sedemikian rupa sehingga mudah
    dibaca
  • ENAM LANGKAH MENUJU SIMPULAN YANG EFEKTIF
  • Menjawab Tujuan Audit
  • Menggunakan Informasi Pendukung yang konkrit
  • Gunakan Nada yang Konsisten Tepat
  • Seimbang
  • Beri Perspektif
  • Komentar Terhadap Tanggapan Manajemen
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com